Perbedaan Mendasar Antara Fabel Dan Cerpen Terletak Pada

Perbedaan mendasar antara fabel dan cerpen terletak pada … 

Bagi adik-adik yang sudah belajar namun belum juga menemukan jawaban yang pas, dari pertanyaan Perbedaan Mendasar Antara Fabel Dan Cerpen Terletak Pada maka pada kesempatan kali ini kakak akan memberikan jawaban dan juga pembahasan yang cocok dari pertanyaan tentang Perbedaan Mendasar Antara Fabel Dan Cerpen Terletak Pada. Untuk itu sekali lagi kakak sarankan untuk menyimak jawaban yang ada di bawah ini, supaya dilain hari jika ada pertanyaan yang sama kamu dapat mengerjakanya dengan baik.

Jawaban
perbedaan mendasar antara fabel dan cerpen terletak pada penggunaan tokoh. 
Pembahasan: Perbedaan Mendasar Antara Fabel Dan Cerpen Terletak Pada
Fabel merupakan cerita yang menceritakan kehidupan hewan yang berperilaku menyerupai manusia. Fabel ialah cerita fiksi atau khayalan belaka (fantasi). Kadang kala fabel memasukkan karakter minoritas berupa manusia. Cerita fabel juga sering disebut dengan cerita moral karena mengandung pesan yang berkaitan dengan moral.
Sama halnya dengan cerita pendek, fabel merupakan cerita fiksi yang tidak nyata atau merupakan imajinasi dari penulisnya. Namun, ada hal yang membedakan antara fabel dengan cerpen, yaitu tokohnya. Fabel menggunakan binatang sebagai tokoh utama dalam cerita. Melalui tokoh binatang, pengarang ingin mempengaruhi pembaca agar mencontoh yang baik dan tidak mencontoh yang tidak baik.
Dengan demikian, perbedaan mendasar antara fabel dan cerpen terletak pada penggunaan tokoh. 

Semoga jawaban dari pertanyaan Perbedaan Mendasar Antara Fabel Dan Cerpen Terletak Pada diatas dapat membantu kamu menyelesaikan tugas dengan baik.