Jelaskan 4 faktor penyebab terjadinya permasalahan gender!
kalian yang menemukan masalah pertanyaan Jelaskan Faktor Penyebab Terjadinya Permasalahan Gender, baiknya adik-adik bisa mencatatnya ataupun bisa bookmark halaman yang tersedia, agar nanti jikalau ada pertanyaan tentang yang serupa, adik-adik bisa menjawab dengan tepat dan tentu saja akan dapat mendapatkan nilai yang lebih sempurna lagi. Untuk itu itu saya persilahkan menyimak jawaban dan pembahasan Jelaskan Faktor Penyebab Terjadinya Permasalahan Gender yang bisa Adik-adik lihat dibawah ini.
Pembahasan: Jelaskan Faktor Penyebab Terjadinya Permasalahan Gender
Faktor terjadinya permasalahan gender:
Sistem budaya patrilineal. Sebagian besar wilayah di Indonesia hingga saat ini masih menganut sistem budaya patrilineal, yakni sistem yang menempatkan laki-laki sebagai pemegang kekuasaan. Sistem ini menyebabkan wanita seringkali tidak diperhatikan hak-hak dan pendapatnya. Lebih lanjut hal ini membuat berkurangnya peran wanita di segala aspek kehidupan bermasyarakat.
Tingkat pendidikan. Masih banyak orang tua yang berpendidikan rendah mengakibatkan langgengnya anggapan bahwa kedudukan laki-laki lebih unggul dari pada perempuan, serta belum adanya pemahaman mengenai kesetaraan gender.
Faktor ekonomi. Masyarakat dengan tingkat ekonomi menengah kebawah cenderung memberikan kesempatan lebih luas kepada anak laki-lakinya untuk memperoleh pendidikan yang lebih tinggi, karena nantinya laki-laki akan menjadi tulang punggung keluarga.
Keterbatasan sarana dan prasarana karena pembangunan yang tidak merata menyebabkan masyarakat akan cenderung mendahulukan laki-laki dibandingkan perempuan.
Jawaban dari persoalan Jelaskan Faktor Penyebab Terjadinya Permasalahan Gender diatas, mudah-mudahan mampu menambah wawasan adik-adik semua.