Planografi -PENJELASAN-

contoh yang menggunakan teknik planografi

Bagi kamu yang belajar namun belum juga mendapatkan jawaban yang tepat, dari pertanyaan Planografi oleh sebab itu pada kesempatan ini kakak akan memberi jawaban dan juga pembahasan yang cocok untuk persoalan Planografi. Untuk itu sekali lagi saya sarankan untuk mencatat hasil yang seperti dibawah ini, supaya dilain kesempatan, kalau ada pertanyaan tentang yang mirip adik-adik dapat mengerjakannya dengan sempurna.

Hello Elisabet G, Kak Fariz bantu jawab ya.
Jawaban dari pertanyaan tersebut adalah koran, buku, dan majalah.
Yuk simak pembahasan berikut.
Seni grafis adalah salah satu cabang seni rupa yang proses pembuatan karyanya menggunakan teknik cetak, umumnya di atas kertas. Dalam teknik cetak ini terdapat beberapa jenis teknik yang dapat dipilih untuk membuat suatu seni grafis, salah satunya adalah teknik cetak datar atau planografi.
Cetak datar atau planografi adalah salah satu jenis teknik cetak yang memanfaatkan sebuah plat atau papan cetak yang datar. Hal ini membuat bagian gambar dan bagian yang bukan gambar berada pada ketinggian yang sama. Untuk memisahkannya, cetak datar menggunakan lapisan emulsi yang dapat membuat bagian gambar akan menarik tinta sedangkan bagian bukan gambar akan menolak tinta. Contoh benda yang menggunakan teknik ini adalah koran, buku, dan majalah.
Dengan demikian, contoh benda yang menggunakan teknik planografi adalah koran, buku, dan majalah.
Semoga membantu ya.
Kalo foto termasuk teknik apa ya kak
Belum menemukan jawaban?
Pertanyaan serupa

Mudah-mudahan pembahasan diatas dapat membuatmu mendapat jawaban yang maksimal dari persoalan Planografi.