Kuat Lemahnya Dalam Mengucapkan Suatu Kata-Kata Atau Kalimat Disebut [Kunci Jawaban]

Kuat lemahnya dalam mengucapkan suatu kata-kata atau kalimat disebut ….
A. artikulasi
B. intonasi
C. volume
D. irama
E. nada

Kamu yang mendapatkan masalah persoalan Kuat Lemahnya Dalam Mengucapkan Suatu Kata-Kata Atau Kalimat Disebut, lebih baik adik-adik mencatat ataupun bisa bookmark halaman yang tersedia, supaya nanti jika ada pertanyaan tentang yang serupa, kamu mampu menjawabnya dengan tepat dan tentu saja akan dapat mendapat nilai yang lebih baik. Oleh sebab itu itu silahkan simak hasil dan pembahasan Kuat Lemahnya Dalam Mengucapkan Suatu Kata-Kata Atau Kalimat Disebut yang bisa Adik-adik lihat dibawah.

Halo, Juliana I. Terima kasih sudah bertanya di Roboguru 🙂
Kakak bantu jawab, ya.
Jawabannya adalah B.
Perhatikan penjelasan berikut, ya.
Makna kata adalah arti, maksud, atau tujuan dari sebuah kata. Untuk menemukan makna atau arti sebuah kata, kita dapat menggunakan Kamus Besar Bahasa Indonesia (KBBI).
Menurut KBBI, arti-arti kata pada pilihan di atas adalah sebagai berikut.
a. Artikulasi adalah lafal, pengucapan kata.
b. Intonasi adalah perubahan nada saat berbicara, ketepatan penyajian kuat lemahnya nada (dari seorang penyanyi).
c. Volume adalah tingkat kenyaringan atau kekuatan (tentang bunyi, suara, dan sebagainya).
d. Irama adalah turun naik lagu (bunyi dan sebagainya)
e. Nada adalah tinggi rendahnya bunyi (dalam lagu, musik, dan sebagainya).
Berdasarkan penjelasan tersebut, kuat lemahnya dalam mengucapkan suatu kata-kata atau kalimat disebut intonasi.
Dengan demikian, jawaban yang tepat adalah B.
Semoga membantu 🙂
Belum menemukan jawaban?
Pertanyaan serupa

Mudah-mudahan jawaban diatas bisa membuatmu mendapat jalan keluar yang sempurna dari maslaha Kuat Lemahnya Dalam Mengucapkan Suatu Kata-Kata Atau Kalimat Disebut.