Mengapa Kuda (Equus caballus) dan zebra (Equus zebra) termasuk keanekaragaman hayati tingkat spesies? Jelaskan!
Untuk kalian yang ingin tau jawaban dari persoalan tentang Kuda Dan Zebra Menunjukkan Keanekaragaman Tingkat Jenis Karena, kalian bisa simak jawaban yang tersedia, dan harapan kami jawaban dibawah dapat membantu kamu menyelesaikan pertanyaan Kuda Dan Zebra Menunjukkan Keanekaragaman Tingkat Jenis Karena.
Jawaban
kuda dan zebra merupakan organisme yang memiliki keanekaragaman tingkat spesies atau jenis. Keanekaragaman spesies merupakan variasi yang terdapat pada makhluk hidup antarspesies dalam genus atau famili yang sama. Pada keanekaragaman hayati tingkat spesies, morfologi dan anatomi tiap-tiap organisme dapat dibedakan secara jelas. Keanekaragaman ini lebih mudah diamati daripada keanekaragaman gen karena perbedaan antarspesies makhluk hidup dalam satu marga lebih mencolok daripada perbedaan antarindividu dalam satu spesies.
Pembahasan: Kuda Dan Zebra Menunjukkan Keanekaragaman Tingkat Jenis Karena
Kuda (Equus caballus) dan zebra (Equus zebra) memiliki genus yang sama, yaitu Equus. Dengan demikian, kuda dan zebra merupakan organisme yang memiliki keanekaragaman tingkat spesies atau jenis. Keanekaragaman spesies merupakan variasi yang terdapat pada makhluk hidup antarspesies dalam genus atau famili yang sama. Pada keanekaragaman hayati tingkat spesies, morfologi dan anatomi tiap-tiap organisme dapat dibedakan secara jelas. Keanekaragaman ini lebih mudah diamati daripada keanekaragaman gen karena perbedaan antarspesies makhluk hidup dalam satu marga lebih mencolok daripada perbedaan antarindividu dalam satu spesies.
Saya berharap semoga jawaban dari pertanyaan Kuda Dan Zebra Menunjukkan Keanekaragaman Tingkat Jenis Karena diatas bisa memudahkan kalian mengerjakan soal dengan benar.