Pak Fatkhur adalah seorang penyedia jasa tukang bangunan (kuli bangunan). Beliau berpengalaman dalam proyek-proyek pembangunan rumah tinggal,karena beliau sendiri juga seorang tukang bangunan. Beliau menjelaskan bahwa dalam menyelesaikan sebuah rumah dapat diselesaikan oleh 5 tukang termasuk Pak Fakthur sendiri dalam 2 bulan sampai selesai finishing. Untuk mempercepat penyelesaian bangunan. Pak Fakthur sanggup menyediakan tukang tambahan sesuai dengan permintaan pelanggan. Pak Fakthur dengan 9 temannya pernah membangun rumah selama 1 bulan. Nah, sekarang coba kalian duga, berapa lama yang dibutuhkan oleh pak Fakthur dan 5 orang temannya untuk menyelesaikan sebuah rumah yang ukurannya sama seperti yang dijelaskan di atas?
Bagi kalian yang belajar namun belum bisa juga mendapatkan jawaban yang tepat, dari pertanyaan Pak Fatkhur Adalah Seorang Penyedia Jasa Tukang Bangunan maka dari itu pada kesempatan kali ini saya akan memberikan jawaban juga pembahasan yang tepat dari pertanyaan Pak Fatkhur Adalah Seorang Penyedia Jasa Tukang Bangunan. Oleh sebab itu sekali lagi kami sarankan untuk mengingat hasil yang seperti dibawah ini, agar dilain waktu, jikalau ada persoalan yang serupa adik-adik dapat mengerjakannya dengan baik.
Jawaban
Pak Fakthur dan 5 orang temannya dapat menyelesaikan rumah tersebut dalam waktu 50 hari.
Pembahasan: Pak Fatkhur Adalah Seorang Penyedia Jasa Tukang Bangunan
Diketahui:
Ditanya: Waktu yang dibutuhkan untuk menyelesaikan sebuah rumah?
Jawab:
Soal tersebut merupakan perbandingan berbalik nilai, sebagai beirkut:
Jadi, Pak Fakthur dan 5 orang temannya dapat menyelesaikan rumah tersebut dalam waktu 50 hari.
Semoga jawaban dan pembahasan diatas mampu membuatmu mendapatkan jalan keluar yang benar dari pertanyaan Pak Fatkhur Adalah Seorang Penyedia Jasa Tukang Bangunan.