Pak Adi Meminjam Uang Di Bank Sebesar 30 Juta *PENJELASAN*

Pak Adi meminjam uang di Bank sebesar  dengan bunga  per tahun. Tentukan bunga yang ditanggung oleh Pak Adi jika akan meminjam selama: 
a. 6 bulan
b. 18 bulan
c. 24 bulan

Bagi adik-adik yang mencari jawaban namun belum juga menemukan jawaban yang pas, dari pertanyaan Pak Adi Meminjam Uang Di Bank Sebesar 30 Juta maka dari itu pada kesempatan kali ini kita akan memberikan jawaban dan pembahasan tepat dari persoalan tentang Pak Adi Meminjam Uang Di Bank Sebesar 30 Juta. Untuk itu sekali lagi saya sarankan untuk mencatat hasil yang seperti dibawah ini, supaya dilain kesempatan, jika ada pertanyaan yang sama adik-adik dapat mengerjakannya dengan baik.

Jawaban
 besar bunga yang ditanggung oleh Pak Adi jika meminjam selama 6 bulan adalah Rp3.600.000,00, jika meminjam 16 bulan adalah Rp10.800.000,00, jika meminjam 24 bulan adalah Rp14.400.000,00.
Pembahasan: Pak Adi Meminjam Uang Di Bank Sebesar 30 Juta
Diketahui Pak Adi meminjam uang di Bank sebesar  dengan bunga  per tahun. Diasumsikan bunga tersebut adalah bunga tunggal. Bunga tunggal adalah bunga yang timbul pada setiap akhir jangka waktu tertentu yang tidak memengaruhi besarnya modal. Besar bunga tunggal dapat dihitung dengan rumus sebagai berikut.
 adalah besar bunga,  adalah pinjaman awal atau modal,  adalah persentase bunga per tahun, dan  adalah jangka waktu dalam bulan.
a. Besar bunga setelah 6 bulan
b.Besar bunga setelah 18 bulan
c. Besar bunga setelah 24 bulan
 
Dengan demikian, besar bunga yang ditanggung oleh Pak Adi jika meminjam selama 6 bulan adalah Rp3.600.000,00, jika meminjam 16 bulan adalah Rp10.800.000,00, jika meminjam 24 bulan adalah Rp14.400.000,00.

Saya berharap semoga jawaban dari persoalan Pak Adi Meminjam Uang Di Bank Sebesar 30 Juta diatas dapat mempermudah kamu mengerjakan soal dengan sempurna.