Batuan Yang Bernilai Ekonomis Tinggi [Penjelasan]

Tiga jenis batuan yang bernilai ekonomi tinggi yaitu ….
konglomerat, obsidian, dan intan
obsidian, granit, dan korundum
korundum, intan, dan granit
intan, konglongmerat, dan korundum
granit, obsidian, dan konglomerat

Untuk kalian yang ingin mendapat jawaban dari persoalan tentang Batuan Yang Bernilai Ekonomis Tinggi, kalian bisa menyimak jawaban yang disediakan, dan semoga jawaban dibawah ini mampu membantu kamu menjawab persoalan Batuan Yang Bernilai Ekonomis Tinggi.

Pembahasan: Batuan Yang Bernilai Ekonomis Tinggi
Batuan bernilai ekonomis tinggi adalah batuan yang harganya mahal di pasaran karena jumlahnya terbatas, keindahan, dan proses terbentuknya yang sangat lama. Korundum adalah sejenis intan atau berlian yang memiliki warna sedangkan granit adalah batuan beku dalam yang digunakan untuk keramik di rumah-rumah mewah.
Jenis batuan yang bernilai ekonomis tinggi :
Batu pualam
Granit
Marmer
Korundum (safir dan ruby)
Intan
Topaz
Turmalin
Berlian
Emas
Permata
Intan
Sesuai dengan penjabaran tersebut, maka jawaban yang sesuai adalah korundum, intan dan granit.

Kita berharap semoga jawaban dari pertanyaan Batuan Yang Bernilai Ekonomis Tinggi diatas bisa membantu adik-adik menyelesaikan tugas dengan baik.