N2 H2 *KUNCI JAWABAN*

Setarakan persamaan reaksi berikut:
N2 + H2 → NH3

Buat kalian yang ingin tau jawaban dari pertanyaan N2 H2, Adik-adik bisa menyimak jawaban yang tersedia, dan harapan kita jawaban dibawah ini mampu membantu kamu menjawab persoalan tentang N2 H2.

N2 + H2 → NH3
Jumlah atom sebelah kiri (reaktan) :
N = 2
H = 2
Jumlah atom sebelah kanan (produk) :
N = 1
H = 3
Agar persamaan reaksi tersebut setara, H2 diberi koefisien 3 dan NH3 diberi koefisien 2, sehingga persamaannya menjadi :
N2 + 3H2 → 2NH3
Pengecekan :
Jumlah atom sebelah kiri (reaktan) :
N = 2
H = 2 × 3 = 6
Jumlah atom sebelah kanan (produk) :
N = 1 × 2 = 2
H = 3 × 2 = 6
Jumlah atom N dan H pada reaktan dan produk sudah setara ✔️
Halo Yolamnda G, semoga terbantu^^
Jenjang : 10 SMA
Topik : Hukum-hukum Dasar Kimia
Persamaan reaksi dikatakan setara apabila jumlah atom pada ruas kiri dan ruas kanan sama. Untuk menyamakan jumlah atom kedua ruas maka kita bubuhkan koefisien reaksi yang sesuai.
1. Hitung jumlah atom kedua ruas.
Kiri : N = 2, H = 2
Kanan : N = 1, H = 3
2. Samakan jumlah atom N.
Ruas kiri = 2, ruas kanan = 1 maka kalikan 2 pada NH₃.
N₂ + H₂ → 2NH₃
3. Samakan jumlah atom H.
Ruas kiri = 2, ruas kanan = 6 maka kalikan 3 pada H₂.
N₂ + 3H₂ → 2NH₃
5. Hitung kembali jumlah atom.
Kiri : N = 2, H = 6
Kanan : N = 2, H = 6
Jadi, persamaan reaksi setaranya adalah N₂ + 3H₂ → 2NH₃.
.
Belum menemukan jawaban?
Pertanyaan serupa

Semoga jawaban diatas mampu membuatmu mendapat jalan keluar yang benar dari persoalan N2 H2.